Tentang Kami

Tentang LPK Mambaul Ulum Training Centre

LPK Mambaul Ulum Training Centre adalah lembaga pelatihan kerja dan pusat pelatihan Bahasa Jepang yang pendiriannya berawal dari Pondok Pesantren Mambaul Ulum, Sukatani Purwakarta yang merupakan sala satu dari tiga Pondok Pesantren di Indonesia yang diberikan kepercayaan untuk menyelenggaralam Seleksi/Rekrutmen calon peserta Magang ke Jepang pada program IM JAPAN. Selain itu Pondok Pesantren Mambaul Ulum juga dipercaya untuk melaksanakan Pelatihan Tahap Daerah/Tahap 1 IM JAPAN.

Dalam perjalanannya Pusat Pelatihan Bahasa Jepang, Mambaul Ulum telah dipercaya oleh Dinas Tenaga Kerja Kabupaten Purwakarta untuk menyelenggarakan Pelatihan Gratis Bahasa Jepang bagi warga Kabupaten Purwakarta pada tahun 2021 dan 2022. Sedangkan untuk Rukrutmen dan Seleksi Magang ke Jepang/Program IM JAPAN telah diselenggarakan pada bulan September 2022, Januari 2023 dan Juni 2023. LPK Mambaul Ulum Training Centre bekerjasama dan di dukung oleh Lembaga Sending Organization “SO” dan Perusahaan Penempatan Pekerja Migran Indonesia (P3MI).

Kontak

Kunjungi kami secara langsung atau hubungi staff layanan kami melalui email atau whatsapp untuk mendapatkan informasi lebih lanjut

Lokasi

Jl. Raya Sukatani, Sukajaya, Purwakarta, Jawa Barat 41167

Email

info@mambaululmtc.com

Untuk pertanyaan bisnis silahkan hubungi kami dengan mengisi formulir dibawah ini :